Mendadak dunia para facebookers (terutama facebookers muslim) tergoncang. Hari ini muncul artikel yang mengatakan (naga-naganya) MUI bakalan mengharamkan Facebook!!!
Sebagian ulama mengatakan fenomena Facebook di Indonesia sudah demikian meresahkan sehingga perlu ditindaklanjuti oleh para ulama mengenai hukum halal dan haramnya. Ditakutkan Facebook (FB) ini akan merusak generasi muda Indonesia karena didalamnya potensial terdapat pornografi dan juga membuka jalan terjadinya perbuatan maksiat lainnya, mengingat bebasnya dunia FB dalam membuka jaringan sosial dengan semua orang.
Paaaaaak.....!!!! Ngapain aja sih kerjanya? Sampe-sampe FB aja mau dibikin fatwa haram? Jangan-jangan bapak yang onlen mulu melototin FB sampe punya inspirasi begitu?
Pornografi di dunia maya udah ada dari jaman internet nongol, paaak!!! Kalau takut pornografi meracuni FB, jangan khawatir, justru FB adalah salah satu situs yang aman dari posting-posting foto tak senonoh. Kalau mau liat-liat yang begituan banyak situsnya, pak. Tinggal ketik fiktor alias fikiran kotor di google, noooh!!!!
Facebook, Friendster, Twitter, Skype atau lain-lainnya itu cuma bentuk media orang berkomunikasi di jaman canggih ini tanpa perlu bertemu langsung. Bapak terpikir gak betapa terbantunya orang-orang yang mempunyai sanak saudara nun jauh disana dan ingin mengetahui kabar mereka? Scarra mau nelpon, duid gak cukup. Lewat FB bisa tau bagaimana kondisi mereka, belum lagi bisa liat-liat poto-potonya.
Belum lagi yang punya bisnis onlen, mereka juga sangat terbantu sekali lho pak dengan adanya FB ini. Sebab di fesbuk ini orang cenderung untuk berkomentar, terutama kalau melihat foto-foto yang unik dan menarik. Bisa jadi masukan buat para pengusaha ini kalau mereka posting foto-foto produk mereka.
Daripada ngurusin fesbuk, mendingan bantuin Departemen Agama bebenah soal urusan haji orang-orang. Jangan duid naik haji orang-orang dimakan sama mereka. Apa gak kepikir, gak semua orang yang naik haji itu kaya. Ada yang udah nabung seumur hidup, baru bisa berangkat, paaak....
Ampun dah.....!!!!
Sebagian ulama mengatakan fenomena Facebook di Indonesia sudah demikian meresahkan sehingga perlu ditindaklanjuti oleh para ulama mengenai hukum halal dan haramnya. Ditakutkan Facebook (FB) ini akan merusak generasi muda Indonesia karena didalamnya potensial terdapat pornografi dan juga membuka jalan terjadinya perbuatan maksiat lainnya, mengingat bebasnya dunia FB dalam membuka jaringan sosial dengan semua orang.
Paaaaaak.....!!!! Ngapain aja sih kerjanya? Sampe-sampe FB aja mau dibikin fatwa haram? Jangan-jangan bapak yang onlen mulu melototin FB sampe punya inspirasi begitu?
Pornografi di dunia maya udah ada dari jaman internet nongol, paaak!!! Kalau takut pornografi meracuni FB, jangan khawatir, justru FB adalah salah satu situs yang aman dari posting-posting foto tak senonoh. Kalau mau liat-liat yang begituan banyak situsnya, pak. Tinggal ketik fiktor alias fikiran kotor di google, noooh!!!!
Facebook, Friendster, Twitter, Skype atau lain-lainnya itu cuma bentuk media orang berkomunikasi di jaman canggih ini tanpa perlu bertemu langsung. Bapak terpikir gak betapa terbantunya orang-orang yang mempunyai sanak saudara nun jauh disana dan ingin mengetahui kabar mereka? Scarra mau nelpon, duid gak cukup. Lewat FB bisa tau bagaimana kondisi mereka, belum lagi bisa liat-liat poto-potonya.
Belum lagi yang punya bisnis onlen, mereka juga sangat terbantu sekali lho pak dengan adanya FB ini. Sebab di fesbuk ini orang cenderung untuk berkomentar, terutama kalau melihat foto-foto yang unik dan menarik. Bisa jadi masukan buat para pengusaha ini kalau mereka posting foto-foto produk mereka.
Daripada ngurusin fesbuk, mendingan bantuin Departemen Agama bebenah soal urusan haji orang-orang. Jangan duid naik haji orang-orang dimakan sama mereka. Apa gak kepikir, gak semua orang yang naik haji itu kaya. Ada yang udah nabung seumur hidup, baru bisa berangkat, paaak....
Ampun dah.....!!!!